Rabu, 06 Februari 2008

Ragu Mereka Kekuatan Kita

Setiap mereka yang ragu adalah kekuatan kita,
Setiap mereka yang bimbang adalah jalan bahagia kita,
Setiap mereka yang benci adalah doa bagi kita,
Untuk saling cinta

Puisi dibuat akhir tahun 2006, banyak yang ragu kalau kami (saya dan istri saya sekarang)  tidak akan pacaran lama.